Puisi menarik yang lahir dari hati ( Kita Tak Perlu )
![Gambar](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgWImnh4HXscs1v2OX6qaJS9mLgzfa6mxObAbpEXxQFnvKTxgKMP3rKv-WObisNLiqS3eB8JykmbhI9X9dEokH_ZZdcPkc6eA4c-trWwncX9zc9gqQX0LZ5LiPVftFj0ED6GzZ-dHObTwFM/s320/20200629_155636_0000.png)
HALLO GUYS ! SELAMAT DATANG DI BLOG PUISI MENARIK YANG LAHIR DARI HATI😀 Apa kabar kalian ? Semoga kita semua aman dalam lindungan Tuhan. Oh ya, rasanya sudah lama ya, saya bungkam dari menulis puisi di blog ini.😁 Percayalah ini bukan disengaja tetapi karena ada kesibukkan yang tak kalah pentingnya. Oke langsung saja simak puisi bertema Cinta di bawah ini ! Selamat Membaca yah😀 KITA TAK PERLU Karya : Caesilia Sanangi Kita tak perlu... Sembunyi di balik rasa Atau bungkam dalam bahasa Lalu mencoba menebak setiap kata Dalam misteri yang bernama cinta Kita tak perlu... Menebak setiap aksara Yang semakin erak mencari makna Dalam barisan penuh tanya Yang telah lama dikekang masa Kita tak perlu... Harus menunggu terlalu lama Untuk sekadar mengucap kata Dalam penantian yang telah lama Hingga bergumam dalam tanya... Kita tak perlu... Berjalan ke arah berbeda Jika saja tujuan kita sama Untuk menyatu dalam cerita Hingga terjalinnya sebua...